Anda yang sedang butuh info lokasi studio foto di Makassar, tentu perlu cermat dalam memilihnya. Tujuannya agar Anda bisa mendapatkan pilihan ruang foto studio yang sesuai kebutuhan dengan hasil potret berkualitas.
Bagi Anda yang sedang mencari tempat foto studio di Makassar yang murah, sudah pasti ada beberapa yang cukup recommended. Lantas di mana saja lokasinya dan apa saja pelayanannya? Anda bisa simak selengkapnya di bawah ini
Daftar Studio Foto di Makassar
Khusus untuk Anda yang butuh rekomendasi tempat studio foto terbaik di Makassar, bisa melihat daftar di bawah ini.
1. AOZORA PICTURES FOTO STUDIO MAKASSAR
Berlokasi di Kec. Panakkukang, Aozora Pictures menjadi salah satu pilihan tepat bagi Anda yang butuh foto studio di area Makassar.
Selain harganya yang relatif cukup murah, fotografer di sini sangat profesional dalam membidik obyek foto. Lebih dari itu, hasil editnya pun sangat keren cocok untuk gaya anak muda.
Di sisi lain, bagi Anda yang hendak foto prewed, foto wisuda, group photo, tentu saja tempat ini benar-benar recommended.
Alamat: Jl. A. P. Pettarani, Ruko Petterani Indah 33, No.8, Tamamaung, Kec. Panakkukang, Kota Makassar, Sulawesi Selatan 90222
Map: Klik Disini
Jam Buka: Setiap Hari (11.00 – 20.00), Jumat (13.00 – 20.00)
No. Telpon: 085299959699
2. Avalon Studio
Anda yang sedang mencari foto studio dengan harga terjangkau untuk kantong pelajar di Makassar, bisa berkunjung ke Avalon Studio.
Meski ruang studio tak terlalu banyak dan backgroundnya terbatas, namun pelayanan di sini sangat ramah dan memuaskan.
Apalagi, tim fotografernya sangat edukatif dan komunikatif. Terutama dalam hal pengarahan pose foto yang tepat agar mendapatkjan hasil bidikan foto yang lebih realistis dan clean.
Alamat: Nomor 17 B, Jl. Batua Raya, Batua, Kec. Manggala, Kota Makassar, Sulawesi Selatan 90233
Map: Klik Disini
Jam Buka: Setiap Hari (10.00 – 19.00)
No. Telpon: –
3. Studio Frame Indonesia
Selanjutnya, rekomendasi ruang studio lain yang bisa Anda jadikan referensi untuk aktivitas fotografi ada di Studio Frame Indonesia.
Hadir di area Kec. Manggala, tempat foto studio yang satu ini tersedia dua lantai dengan ruang studio yang cukup leluasa untuk foto wisuda maupun foto keluarga.
Tak sampai di situ, di sini juga tersedia ruang ganti kostum, mushola, toilet, dan ruang make up yang bisa Anda gunakan untuk make up.
Harga jasa sewa tempat foto di sini juga cukup murah sehingga sangat layak menjadi foto studio yang cukup recommended.
Alamat: Jl. Abdullah Daeng Sirua No.430 A, Batua, Kec. Manggala, Kota Makassar, Sulawesi Selatan 90233
Map: Klik Disini
Jam Buka: Selasa – Minggu (10.00 – 19.30), Senin (Tutup)
No. Telpon: 085256752128
4. Arcana Studio Foto
Ada lagi pilihan lain yang bisa menjadi rujukan Anda untuk berfoto, yakni di Arcana Studio Foto yang berlokasi di area Kec. Rappocini.
Salah satu rekomendasi penyedia sewa foto studio ini menawarkan Anda ruang foto yang cukup menarik. Mulai dari konsep background yang variatif hingga ruangannya yang cukup luas.
Selain itu, di sini juga menyediakan jasa fotografer handal dengan hasil bidikan foto yang sangat pas. Apalagi, fotografer di sini sangat edukatif dengan mengarahkan pelanggan untuk berpose sesuai konsep foto.
Biaya sewa tempat pemotretan di Arcana Studio Foto ini pun juga tak terlalu mahal. Wajar saja jika banyak orang yang menjadikannya sebagai referensi.
Alamat: Jl. Yusuf Daeng Ngawing No.16, Tidung, Kec. Rappocini, Kota Makassar, Sulawesi Selatan 90222
Map: Klik Disini
Jam Buka: Setiap Hari (11.00 – 20.00)
No. Telpon: 088242101175
5. Phiutografia Studio
Ingin foto prewwed indoor? Butuh jasa fotografer di Makassar? Jangan khawatir. Karena, Anda bisa memilih Phiutografia Studio sebagai pilihan yang tepat untuk Anda pertimbangkan.
Kemudian, ruang studio di sini tersedia dalam berbagai pilihan, mulai dari warna background hingga aksesoris perlengkapannya.
Ada ruang ganti dan make up serta beberapa busana sekaligus aksesoris pelengkap yang tentu bisa Anda pilih sesuai kebutuhan.
Lokasinya yang cukup strategis dan mudah Anda jangkau, tentu menjadikan Phiutografia Studio ini sangat cocok Anda jadikan referensi utama.
Alamat: Komplek Pemda Lorong 2, Jalan Andi Pangeran Pettarani Blok E 20 No. 23, Rappocini, Panakkukang, Tidung, Kec. Rappocini, Kota Makassar, Sulawesi Selatan 90222
Map: Klik Disini
Jam Buka: Setiap Hari (10.00 – 20.00)
No. Telpon: 04114671228
6. FX Studio
FX Studio juga hadir sebagai pilihan tepat bagi Anda yang ingin mengabadikan moment foto bersama keluarga.
Pasalnya, FX Studio menawarkan Anda beberapa ruang foto yang cukup luas dengan konsep yang cukup beragam. Mulai dari konsep simple, konsep formal dan funny.
Tak sampai di situ, di sini juga turut menawarkan jasa fotografer berpengalaman yang sangat profesional dalam memotret. Sehingga, hasil bidikan fotonya sangat menawaran dan terkesan realistis.
Alamat: Jl. Mannuruki Raya No.12A, Mannuruki, Kec. Tamalate, Kota Makassar, Sulawesi Selatan 90221
Map: Klik Disini
Jam Buka: Setiap Hari (10.00 – 20.00)
No. Telpon: 081340484449
7. Glow Digital Imaging Studios
Sementara itu pada pilihan lain, ada Glow Digital Imaging Studios yang turut serta hadir menjadi pilihan terbaik untuk menjamin kebutuhan Anda akan layanan foto studio.
Di sini, Anda bisa memilih sesuka hati konsep ruang studio seperti apa yang sesuai dengan keinginan Anda.
Setting tempat, pengarah gaya, dan hasil foto bagus dan profesional. Sehingga, cocok sebagai rekomendasi untuk foto wisuda maupun foto bersama keluarga.
Alamat: Jl. Sungai Saddang Lama No.10, Mangkura, Kec. Ujung Pandang, Kota Makassar, Sulawesi Selatan 90114
Map: Klik Disini
Jam Buka: Selasa – Minggu (09.00 – 19.00), Senin (Tutup)
No. Telpon: 0411855529
8. Topsgraphystudio
Berdekatan dengan RS Primaya Hospital Makassar, Topsgraphystudio menjadi pilihan tepat, terutama untuk Anda yang ingin berfoto ria bersama keluarga maupun foto wisuda.
Selain lokasinya strategis, tempat di dalamnya cukup nyaman dengan ruang studio yang cukup menarik. Serta, beberapa pilihan backgound yang variatif.
Kemudian, di sini juga sangat cocok untuk keperluan foto prewedding ataupun foto studio. Selain hasil foto yang sangat memuaskan, karyawannya pun ramah terhadap tiap tamu sehingga recommended untuk Anda pertimbangkan.
Alamat:ย Jl. Maccini Raya No.56, Maccini Parang, Kec. Makassar, Kota Makassar, Sulawesi Selatan 90144
Map: Klik Disini
Jam Buka:ย Setiap Hari (07.00 – 22.00)
No. Telpon:ย 081245261776
9. Imperial Photo
Sewa rental ruang studio pemotretan lain yang bisa menjadi rujukan bagi Anda ada di Imperial Photo Makassar.
Selain lokasinya yang mudah Anda jangkau dan menyediakan ruang foto studio lengkap, pelayanan di sini sangat memuaskan.
Khususnya fotografernya yang berpengalaman dan selalu membantu klien saat pengambilan foto. Sehingga, hasil fotonya pun sangat bersih, realistis, dan tampak begitu menarik.
Alamat:ย Jl. Tamalanrea Raya No.11-12, Tamalanrea, Kec. Tamalanrea, Kota Makassar, Sulawesi Selatan 90245
Map: Klik Disini
Jam Buka:ย Senin – Sabtu (08.00 – 20.00), Minggu (Tutup)
No. Telpon:ย 089507844220
10. Exzo Studio
Kemudian, ada Exzo Studio yang turut serta hadir sebagai penyedia rental ruang studio untuk pemotretan.
Karena, di Exzo Studio Anda pun bisa foto profil sendiri atau berfoto ria bersama pasangan, sahabat, komunitas maupun keluarga.
Tak hanya itu, harga jasa cetak foto sekaligus jasa fotografernya juga sangat bersabahat. Hasil cetakan fotonya juga bagus, realistis, dan terlihat sangat profesional.
Alamat:ย Jalan Paccerakkang.65, Jl. Paccerakkang No.65, Kec. Biringkanaya, Kota Makassar, Sulawesi Selatan 90241
Map: Klik Disini
Jam Buka:ย Selasa – Minggu (12.00 – 21.00), Senin (Tutup)
No. Telpon:ย 089520707653
Membahas soal jasa ruang studio pemotretan seperti beberapa pilihan studio foto di Makassar yang tersaji di atas, tentu ada cukup banyak pilihan yang bisa Anda pilih. Tinggal Anda menyesuaikan dengan kebutuhan dan ketersediaan budget.
Sementara itu di sisi lain, ANda juga bisa mempertimbangkan dari aspek jarak dengan memilih mana jasa studio foto terdekat yang masih di area Makassar.
Related posts:
- 10 Studio Foto di Batam yang Murah dan Recommended
- 10 Studio Foto di Tangerang Terbaik dan Paling Bagus!
- 5 Sewa Badut di Lamongan yang Bagus dan Murah
- 10 Studio Foto di Denpasar yang Berkualitas & Bisa Self-Photo
- 10 Studio Foto di Cirebon dengan Aneka Konsep Ruang Studio
- 10 Studio Foto di Jakarta Timur Termurah Untuk Pas Foto, Wisuda, dan Foto Keluarga
- 10 Studio Foto di Medan untuk Foto Wisuda hingga Foto Bayi
- 10 Studio Foto di Pekanbaru untuk Foto Wisuda dan Foto Keluarga
- 10 Studio Foto di Samarinda untuk Self Foto dan Foto Wisuda
- 10 Studio Foto di Jogja, Cocok untuk Wisuda & Foto Keluarga