10 Jasa Aqiqah di Jakarta Timur Syar’i dan Profesional

Jasa Aqiqah di Jakarta Timur Syar'i

Apakah Anda sedang mencari jasa aqiqah Jakarta Timur yang menyediakan layanan terbaik? Di kawasan Jakarta Timur sendiri ada cukup banyak jasa aqiqah dengan masing-masing keunggulannya.

Nah, rekomendasi berikut bisa membantu Anda memilih penyedia jasa terbaik sesuai kebutuhan atau budget yang tersedia.

Daftar Jasa Aqiqah di Jakarta Timur

Penyedia jasa yang tercantum pada daftar berikut ini menawarkan paket aqiqah Jakarta Timur sesuai syariat, rasa dan kualitas hidangannya terbaik, serta harganya bersahabat.

1. Rumah Aqiqah Jakarta – Jasa Aqiqah Terkemuka

Jasa Aqiqah rekomendasi para artis ini sangat populer di Indonesia dan sudah mempunyai 21 cabang di seluruh Indonesia. 

Mempunyai Dewan Pengawas Syariah sehingga seluruh prosesnya terjamin sesuai syariat. Pemesanannya juga praktis, bisa secara online dan order Anda akan tiba di rumah ready to eat.

Paket aqiqah yang tersedia adalah paket kambing/domba jantan, paket kambing/domba betina, dan  paket aqiqah murah Tasyakur mulai 1,2 juta rupiah saja.

Rasa masakannya juga lezat, empuk, dan bebas aroma tidak sedap. Untuk pengantarannya dijamin ontime dan pelanggan masih mendapatkan banyak souvenir.  

Alamat: 3, Jl. Malaka Raya No.96, RW.10, Malaka Sari, Kec. Duren Sawit, Kota Jakarta Timur, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 13460
Maps: Klik Disini
Jam Buka: Senin – Jumat (08.00–16.00), Sabtu – Minggu (08.00–15.00)
Nomor Telepon: 08111294416

2. Sahabat Aqiqah – Rumah Aqiqah Duren Sawit

Untuk yang berada di kawasan Duren Sawit, jasa aqiqah ini bisa jadi pilihan karena hewannya berkualitas serta diproses secara syar’i. 

Seluruh prosesnya pun akan terdokumentasi secara rapi hingga tiba di tangan klien.

Proses pembayarannya pun praktis, bisa melalui transfer bank atau COD. Untuk yang berniat aqiqah berbagi, Sahabat Aqiqah juga siap menyalurkannya kepada yang berhak.

Selain itu jasa yang satu ini juga menyediakan banyak hadiah, serta ada cashback, bagi klien. 

Pilihan paketnya banyak, termasuk paket komplit hemat mulai 1,5 juta rupiah dalam kemasan kotak, bento pack, lunch box, atau tas serut. Untuk pemesanan bisa melalui Tokopedia atau nomor yang tertera.

Alamat: Jl. Let Jen Jl. Kolonel Sugiono No.30, RT.10/RW.2, Duren Sawit, Kec. Duren Sawit, Kota Jakarta Timur, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 13440
Maps: Klik Disini
Jam Buka: Senin – Minggu (Buka 24 jam)
Nomor Telepon: 087880242609

Baca juga: 10 Jasa Aqiqah di Tangerang

3. Juragan Aqiqah & Catering – Jasa Aqiqah Amanah

Tidak perlu ragu dengan kualitas jasa aqiqah ini karena ownernya sendiri adalah ketua umum Asosiasi Pengusaha Aqiqah Indonesia. 

Kualitas hewannya sudah pasti terjaga karena berasal dari peternakan sendiri, termasuk dapur pengolahannya pun milik sendiri dengan standar internasional. Seluruh proses aqiqah akan diinformasikan secara transparan kepada pelanggan.

Cita rasa masakannya juga lezat dalam wadah food grade yang cantik. Anda tinggal pilih menu sesuai selera.

Satu lagi fasilitas untuk klein adalah bebas ongkir di samping harga paketnya yang bersaing.

Alamat: Jl. Sodong Raya No.41, RW.11, Cipinang, Kec. Pulo Gadung, Kota Jakarta Timur, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 13240
Maps: Klik Disini
Jam Buka: Senin – Minggu (08.00–17.00)
Nomor Telepon: 087707000311

4. Shofiyyah Aqiqah

Penyedia jasa ini juga mempunyai peternakan sendiri untuk menjamin kualitas hewan qurban. Sudah berpengalaman selama 16 tahun dan melayani banyak pelanggan.

Pelayanannya baik dan ramah, harga terjangkau, pengantaran on time, dan rasa masakannya yang enak menjadi kelebihan jasa ini.

Selain itu tersedia beragam paket aqiqah yang bisa Anda sesuaikan dengan budget. Ada tambahan sertifikat juga untuk bayi Anda.

Alamat: Kavling barokah, Jl. Raya Kayu Tinggi No.10, RT.8/RW.12, Cakung Tim., Kec. Cakung, Kota Jakarta Timur, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 13910
Maps: Klik Disini
Jam Buka: Senin – Minggu (Buka 24 jam)
Nomor Telepon: 0818425488

5. Karomah Aqiqah

Karomah Aqiqah menempatkan diri sebagai pilihan pertama bagi banyak orang dalam menyelenggarakan acara aqiqah. Mereka merekomendasikan pelayanan yang ramah dan terbaik, sehingga Anda tak perlu ragu. Dengan harga yang terjangkau, masakan yang lezat dan bebas bau kambing, kepuasan pelanggan menjadi prioritas.

Selain itu, kelancaran acara Anda terjamin dengan adanya admin yang responsif dan cepat dalam menanggapi setiap pertanyaan. Jadi, bagi Anda yang memiliki banyak pertimbangan dan detail, Karomah Aqiqah menyesuaikan dengan kebutuhan Anda dengan sempurna. Bahkan, bagi Anda yang kurang menyukai rasa kambing, masakan mereka mampu memikat selera.

Sejak awal, profesionalisme terlihat jelas dari pelayanan mereka. Dengan harga paket yang bersahabat, Anda juga mendapatkan fasilitas gratis ongkir. Mereka memastikan pesanan Anda sesuai permintaan, rasanya memanjakan lidah, dan pengiriman yang tepat waktu.

Sebagai tambahan, metode pembayaran fleksibel menjadi salah satu keunggulan mereka. Anda bisa memilih pembayaran COD tanpa DP dan bahkan, Anda berkesempatan mencoba test food sebelum memutuskan pesanan.

Mengingat semua kelebihan yang mereka tawarkan, tak heran jika banyak pelanggan yang merasa puas. Dengan pelayanan yang baik, rasa masakan yang nikmat, serta harga yang kompetitif, Karomah Aqiqah memang layak menjadi partner Anda dalam acara aqiqah.

Alamat: Jl. Warudoyong No.28, RT.7/RW.8, Jatinegara, Kec. Cakung, Kota Jakarta Timur, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 13930
Maps: Klik Disini
Jam Buka: Senin – Minggu (Buka 24 jam)
Nomor Telepon: 087878555384

Baca juga: Rekomendasi Jasa Aqiqah di Depok

6. Aqiqah Murah Dapur Tungku Kebuli – Paket Aqiqah Nasi Kebuli Jakarta Timur

Aqiqah Dapur Tungku menawarkan pengalaman aqiqah yang memuaskan dengan menu andalannya, nasi kebuli. Rasanya enak, berasa sekali bumbunya, hingga membuat Anda ketagihan. Dari empal kambing, ayam bakar, hingga sambal goreng hati kentang, semua menyesuaikan dengan selera Anda.

Selain itu, pilihan menunya yang bervariasi memberikan Anda kebebasan untuk memilih sesuai keinginan. Nasi kebuli yang mereka sajikan terbuat dengan baik, lembut dan penuh aroma rempah. Daging kambingnya juga lembut dan tidak berbau, sehingga menjamin kualitas rasa yang terbaik.

Bukan hanya rasa masakan yang menjadi andalan, namun pelayanan mereka juga patut mendapatkan pujian. Respon yang cepat, serta amanah dalam setiap pesanan, menjamin acara aqiqah Anda berjalan lancar. Mereka memberikan paket-paket dengan harga yang terjangkau, namun dengan kualitas yang tidak mengecewakan.

Packaging yang ditawarkan oleh jasa aqiqah ini juga menarik dan rapih, memberikan kesan profesional dalam setiap pengirimannya. Jadi, bagi Anda yang menginginkan pelayanan terbaik, Aqiqah Dapur Tungku menjadi rekomendasi yang tidak dapat Anda lewatkan.

Mereka mengutamakan kepuasan pelanggan, mulai dari penjelasan yang sabar oleh admin yang ramah, hingga masakan yang tak ada tandingannya. Jadi, bagi Anda yang sedang mencari jasa aqiqah, pertimbangkanlah untuk memilih Aqiqah Dapur Tungku sebagai partner Anda.

Alamat: Mawar Merah III/1 No.26A, RT.9/RW.12, Malaka Jaya, Kec. Duren Sawit, Kota Jakarta Timur, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 13460
Maps: Klik Disini
Jam Buka: Senin – Minggu (07.00–19.00)
Nomor Telepon: 082114011045

7. Condet Aqiqah

Mau beli kambing/domba hidup untuk Anda potong sendiri, atau langsung pesan paket aqiqah yang praktis, semua layanannya tersedia di sini. 

Jasa yang sudah berpengalaman lebih dari 10 Tahun juga mempunyai banyak cabang di berbagai kota di Jawa Barat dan Jawa Tengah.

Layanannya terjamin memenuhi syariat dalam hal syarat hewan aqiqah maupun proses. Jika berkenan Anda juga bisa menyaksikan proses penyembelihannya secara langsung.

Menu yang tersedia juga bervariasi, mulai sate, gulai, sop, rendang, dan daging goreng yang semuanya nikmat.

Alamat: Jl. Batu Kinyang No.84A, RT.2/RW.4, Batu Ampar, Kec. Kramat jati, Kota Jakarta Timur, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 13520
Maps: Klik Disini
Jam Buka: Senin – Minggu (08.00–20.00)
Nomor Telepon: 0218003000

8. Aqiqah Jakarta Timur (Nurul Hayat) – Jasa Aqiqah Tepercaya

Jika ingin melaksanakan aqiqah sekaligus bersedekah, Nurul Hayat adalah tempat yang tepat. Pasalnya semua keuntungan penjualan akan mendukung program dakwah dan sosial Nurul Hayat.

Jasa ini sudah mempunyai puluhan cabang di seluruh indonesia dan memiliki banyak pelanggan artis terkenal. 

Selain rasa masakannya yang lezat dan menunya bervariasi, prosesnya pun syar’i, dan telah tersertifikasi halal dari majelis Ulama Indonesia MUI.

Alamat: Jalan Beton No.20 RT 001 RW 005, Kampung Ambon, RT.1/RW.5, Kayu Putih, Kec. Pulo Gadung, Kota Jakarta Timur, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 13210
Maps: Klik Disini
Jam Buka: Senin – Jumat, Minggu (08.00–17.00), Sabtu (08.00–14.00)
Nomor Telepon: 082260660005

9. Abati Aqiqah – Aqiqah Ciracas Jakarta Timur

Kalau ingin aqiqah secara praktis, penyedia jasa ini bisa jadi pilihan Anda. Anda tinggal pesan kepada admin, melakukan pembayaran, dan pihak penyedia jasa akan mengerjakan pesanan Anda.

Harganya juga terjangkau dan setiap klien akan mendapat informasi serta dokumentasi proses penyembelihan kambing. 

Adminnya ramah, fast respose, dan dapat mengakomodasi request para pelanggannya. Setelah pengoalahan, pihak penyedia jasa akan segera mengirim paket pesanan Anda ke alamat tanpa biaya pengiriman.

Rasa makanannya enak, tidak amis, tidak prengus dan pengemasannya rapi. Pelanggan juga mendapat tambahan bonus, yaitu sertifikat aqiqah, mug custom, dan boneka kambing besar.

Alamat: Jl. Persahabatan I No.38, RW.3, Klp. Dua Wetan, Kec. Ciracas, Kota Jakarta Timur, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 13770
Maps: Klik Disini
Jam Buka: Senin – Minggu (08.00–17.00)
Nomor Telepon: 081284828914

10. Azkia Aqiqah

Azkia Aqiqah memberikan pelayanan aqiqah yang tiada duanya. Mereka memasak dengan sepenuh hati, sehingga hasilnya enak dan higienis. Dari tongseng, sate, hingga gulai, semua disajikan dengan rasa yang memukau dan kemasan yang rapi.

Banyak yang mempercayai jasa aqiqah ini, termasuk untuk acara Tasyakuran & Aqiqah. Anda tidak perlu khawatir tentang kualitas, karena masakan mereka, terutama gulainya, mendapatkan pujian tinggi. Selain itu, kemasan yang higienis dan pengantaran yang tepat waktu menambah kepercayaan konsumen.

Jika Anda mencari jasa aqiqah yang profesional, Azkia Aqiqah menjadi pilihan yang tepat. Mereka memiliki harga yang bersaing, namun tetap menjamin kualitas pelayanan dan masakan. Admin yang cepat merespon pertanyaan dan pelayanan yang amanah menjadikan Anda akan merasa nyaman bermitra dengan mereka.

Tak heran, beberapa pelanggan bahkan telah beberapa kali mempercayai jasa mereka untuk acara aqiqah anak-anaknya. Kepercayaan ini tentu bukan tanpa alasan. Selain rasa masakan yang lezat, pelayanan yang super membuat Anda pasti puas.

Jadi, bagi Anda yang sedang mencari jasa aqiqah berkualitas dan terpercaya, pertimbangkanlah Azkia Aqiqah sebagai mitra Anda. Dengan berbagai pujian yang mereka terima, Anda pasti tidak akan menyesal memilihnya.

Alamat: Jalan Poncol Gang Asem No. 110, RT. 15/09, Ciracas, RT.7/RW.9, Ciracas, Kec. Ciracas, Kota Jakarta Timur, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 13740
Maps: Klik Disini
Jam Buka: Senin – Minggu (08.00–20.00)
Nomor Telepon: 085715881542

Demikian referensi jasa aqiqah Jakarta Timur lengkap dari berbagai daerah, mulai Duren Sawit, Ciracas, Poncol, dan lain-lain. Anda tinggal pilih saja sesuai kebutuhan dan ketersediaan dana.

Baca juga: 10 Jasa Aqiqah di Jakarta Selatan

Kalau masih bingung Anda bisa pilih jasa aqiqah terdekat terutama jika berniat menyaksikan langsung proses penyembelihannya.

WhatsApp
Facebook
Twitter

Tinggalkan komentar