10 Rekomendasi Sewa Scaffolding di Bekasi Terpercaya

Apakah Anda perlu tempat sewa scaffolding di Bekasi untuk menunjang proses pembangunan proyek bangunan bertingkat? Anda tak perlu bingung. Karena, ada beberapa rekomendasi perusahaan penyewaan steger atau alat perancah terbaik di Bekasi.

Dari berbagai pilihan, setidaknya ada 10 daftar rental alat perancah di kawasan bekasi yang bisa menjadi referensi bagi kontraktor. Penasaran di mana saja tempat rentalnya? Simak saja rekomendasinya pada uraian di bawah ini.

Daftar Sewa Scaffolding di Bekasi

Berikut ini adalah rekomendasi rental alat perancah atau steger terpercaya di Bekasi yang layak Anda pertimbangkan untuk menunjang konstruksi bangunan.

1. Unmul Jaya Mandiri Bekasi

Toko Unmul Jaya Mandiri Bekasi turut hadir menjadi salah satu pilihan penyewaan steger atau alat perancang yang memiliki agen pemasaran cukup luas.

Koleksi alat konstruksinya pun sangat lengkap sehingga bisa menyediakan kebutuhan konstraktor dalam jumlah kecil, menengah, hingga partai besar.

Untuk produk yang tersedia di sini cukup beragam. Mulai dari main frame, clamp, lader, jack u-head, catwalk, dan masih banyak lagi.

Tak hanya itu, di sini juga menyediakan alat perancanh 170 cm dan 190 cm dengan kondisi yang layak pakai sesuai standar konstruksi bangunan.

Di sisi lain, harga sewanya terbilang sangat terjangkau dengan cakupan wilayan layanan meliputit area Jabodetabek dan sekitarnya.

Alamat: Jl. Raya Hankam No.83, RT.004/RW.005, Jatimelati, Kec. Pd. Melati, Kota Bks, Jawa Barat 17415
Map: KlikDisini
Jam Buka: Setiap Hari (07.00 – 22.00)
No. Telpon: 081286865396

2. Berkah Abadi

Kemudian, Berkah Abadi pun juga hadir sebagai salah satu agen penyewaan steger terpercaya di Bekasi yang melayani proyek pembangunan. Baik skala kecil hingga skala proyek menengah.

Sewa scaffolding di sini pun juga bisa Anda sesuaikan dengan budget. Bisa menyewa per harian, borongan maupun secara eceran.

Beberapa alat yang tersedia di toko rental scaffolding ini di antaranya meliputi frame, ladder frame, cross brace, dan stair.

Sementara itu, harga sewa di sini terbilang murah dengan pengiriman yang tepat waktu. Cukup cocok untuk Anda yang sedang membangun proyek di kawasan Jatiasih, Bekasi.

Alamat: Jl. Wibawa Mukti II, RT.004/RW.006, Jatiasih, Kec. Jatiasih, Kota Bks, Jawa Barat 17423
Map: KlikDisini
Jam Buka: 24 jam
No. Telpon: 081905100618

3. Bangsawan Scaffolding Bekasi

Di sisi lain, pilihan rental scaffolding yang patut Anda pertimbangkan adalah di toko rental Bangsawan Scaffolding.

Karena, tak hanya sewa saja melainkan juga melayani jual beli alat perancah konstruksi bangunan dengan harga yang sangat terjangkau.

Koleksi alat penunjang konstruksi di sini pun juga lumayan lengkap. Antara lain meliputi ladder frame, join pin, pipe steel, clamp, cross brace, dan beberapa perlengkapan lainnya.

Layanan responsif dengan pengiriman barang yang sudah pasti sesuai dengan jadwal. Sehingga, bisa layak masuk sebagai jasa sewa steger terbaik di Bekasi.

Alamat: MWHX+96H, Jl. Wibawa Mukti II, RT.001/RW.006, Jatiluhur, Kec. Jatiasih, Kota Bks, Jawa Barat 17426
Map: KlikDisini
Jam Buka: –
No. Telpon: 087875311911

4. Scaffolding 888

Pilihan terbaik lain yang cocok bagi para kontraktor yang membutuhkan alat perancah di Bekasi adalah agen Scaffolidng 888.

Sebagai agen penyedia layanan sewa steger di Bekasi, tentu saja toko ini menyediakan aneka jenis model rangka dan ukuran yang bisa Anda sesuaikan kebutuhan.

Sementara itu, beberapa alat yang tersedia di sini cukup beragam. Ada main frame, ladder frame, cross brace, u head, jack base, pipa steel, maupun pipa support.

Soal harga sewa pun tak perlu khawatir. Karena di sini Anda akan mendapatkan biaya rental yang cukup bersahabat.

Alamat: Depan SPBU Pertamina, Jl. Taruma Jaya No.13, Legoa, Tarumajaya, Bekasi Regency, West Java 17213
Map: KlikDisini
Jam Buka: Setnin – Sabtu (09.00 – 18.00), Minggu (Tutup)
No. Telpon: 0811873790

5. Karunia Abadi

Karunia Abadi juga menjadi rekomendasi tempat penyewaan yang melayani rental alat proyek, mulai dari scaffolding, stamper, hingga molen.

Koleksi alat-alat konstruksi bangunannya pun terbilang cukup lengkap dengan kondisi yang terawat sehingga terjamin untuk keamanannya.

Steger yang tersedia di sini pun cukup variatif. Mulai dari jack base, main frame, ladder frame, clamp, dan catwalk yang harga sewanya sangat terjangkau.

Wajar saja jika perusahaan ini sering menjadi rujukan penyewaan scaffolding di Bekasi oleh banyak kontraktor.

Alamat: Jl. Raya Jatiwaringin No.45, RT.002/RW.010, Jaticempaka, Kec. Pd. Gede, Kota Bks, Jawa Barat 13620
Map: KlikDisini
Jam Buka: Setiap Hari (08.00 – 17.00)
No. Telpon: 081210266699

6. Jatisampurna Scaffolding

Selanjutnya, alternatif tempat sewa terbaik untuk scaffolding di area Bekasi adalah di Jatisampurna Scaffolding.

Bukan tanpa sebab mengingat salah satu agen penyewaan alat perancah ini menyediakan berbagai macam alat lengkap untuk menunjang konstruksi proyek.

Adapun untuk jenis scaffolding yang tersedia di sini juga ada banyak. Antara lain seperti stair, main frame, ladder, frame, dan juga clamp dengan ukuran yang variatif.

Di sisi lain, kondisi alatnya juga sangat terawat. Pelayanaannya pun sangat kooperatif dan responsif dengan biaya sewa yang cukup terjangkau.

Alamat: Jl. Nangka No. 8, Jatiraden, Kec. Jatisampurna, Kota Bks, Jawa Barat
Map: KlikDisini
Jam Buka: –
No. Telpon: 081290760865

7. Sejahtera Bersama

Terletak di kawasan perbatasan Bekasi dan Bogor, toko sewa steger Sejahtera Bersama pun masuk dalam kategori rental scaffolding yang patut untuk Anda pertimbangkan.

Sebab, toko ini menyediakan aneka model alat konstruksi, khususnya alat perancah dengan aneka model yang sangat efektif untuk menunjang pekerjaan proyek pembangunan.

Di sisi lain, harga sewa steger di sini pun juga tak terlalu mahal. Sementara itu, dari segi pelayanannya terbilang cukup responsif dan ramah.

Oleh sebab itu, tak heran jika salah satu toko rental scaffolding di Bekasi ini menjadi toko yang sangat direkomendasikan. Khususnya untuk kontraktor yang mengerjakan proyek kecil hingga menengah.

Alamat: J28F+747, Jl. Irigasi, Ragemanunggal, Kec. Setu, Kabupaten Bekasi, Jawa Barat 17320
Map: KlikDisini
Jam Buka: –
No. Telpon: 0818872967

8. Panggih Jaya (PJ)

Pilihan rental sewa konstruksi bangunan lain yang layak jadi pertimbangan ialah Panggih Jaya yang lokasinya ada di kawasan Jatirahayu, Bekasi.

Salah satu vendor penyedia konstruksi bangunan ini turut menyewakan beberapa alat yang cukup lengkap. Mulai dari scaffolding, molen, dan juga excavator.

Di sisi lain, vendor ini pun juga turut serta melayani jual beli alat konstruksi bangunan yang layak pakai dan tentunya terjamin keamannnya.

Koleksi unit yang tersedia untuk scaffolding pun juga cukup variatif. Seperti ladder frame, main frame, dan beberapa alat pelengkap lainnya.

Alamat: Komplek tvri poris blok b6 atas 36a, Jatirahayu, Kota Bks, Jawa Barat
Map: KlikDisini
Jam Buka: Senin – Sabtu (09.00 – 17.00), Minggu (Tutup)
No. Telpon: 085161886052

9. UD Cahaya Abadi

Berikutnya, UD Cahaya Abadi pun juga menjadi salah satu tempat terbaik untuk sewa scaffolding di Bekasi. Mengingat, di sini menyediakan satu set alat perancah konstruksi yang terdiri dari main frame, cross brace, hingga pin konektor rangka.

Tak hanya itu, tersedia cukup lengkap juga beberapa alat konstruksi bangunan lain yang sudah barang tentu layak jadi bahan pertimbangan.

Sementara itu, untuk soal harga sewanya pun terbilang cukup murah dengan layanan dari karyawannya nan responsif.

Pantas saja jika UD Cahaya Abadi Bekasi ini sering menjadi rujukan banyak kontraktor.

Alamat: Jl. Raya Narogong KM.13.5 Base V Rt. 02/06 No. 121 Cikiwul, Bantargebang RT.002, RT.002/RW.006, Cikiwul, Kec. Bantar Gebang, Kota Bks, Jawa Barat 17152
Map: KlikDisini
Jam Buka: Setiap Hari (07.00 – 17.00)
No. Telpon: (021) 82625670

10. Anijaya Scaffolding

Punya proyek bangunan di kawasan Cibubur? Butuh alat perancah di kawasan ini? Tampaknya, Toko Anijaya Scaffolding adalah pilihan paling tepat untuk Anda.

Wajar saja mengingat toko sewa steger ini memberikan beberapa pilihan lengkap aneka jenis scaffolding yang sangat recommended. Baik untuk keperluan pembangunan skala kecil hingga skala besar.

Di sisi lain, sebagai agen scaffolding terbaik, pastinya toko ini akan memberikan Anda beberapa pilihan alat konstruksi yang lengkap dan juga memadai.

Harga sewa scaffolding di toko ini juga lumayan murah. Sehingga patut untuk Anda jadikan pertimbangan.

Alamat: Jl. Alternatif Cibubur No.142, RT.003/RW.018, Jatisampurna, Kec. Jatisampurna, Kota Bks, Jawa Barat 17435
Map: KlikDisini
Jam Buka: Senin – Sabtu (08.00 – 16.00), Minggu (Tutup)
No. Telpon: (021) 84310330

Setelah mencermati berbagai pilihan daftar tempat sewa scaffolding yang tersaji di atas, pastinya Anda bisa dengan mudah menemukan mana toko konstruksi bangunan yang menarik dan sesuai kebutuhan Anda.

Baca juga : 10 Jasa Sewa Scaffolding di Surabaya

Adapun dari beberapa pilihan yang telah tersaji di atas, Anda juga bisa mempertimbangkan mana tempat sewa scaffolding terdekat dengan area rumah Anda.

WhatsApp
Facebook
Twitter